Siap Tancap Gas, Allo Bank (BBHI) Kantongi Berbagai Izin Fitur Digital Banking
2022-05-18 15:23:59

Upaya PT Allo Bank Indonesia Tbk menggarap bisnis bank digital semakin mantap. Bank milik CT Group ini berhasil mendapatkan izin persetujuan pengembangan uang elektronik server based, aplikasi Allo Bank, serta QR Code Indonesia Standard (QRIS) Merchant Presented Mode (MPM). 

Selain itu, BBHI juga telah mendapatkan izin untuk bekerja sama dengan PT Bank Mega, PT Rintis Sejahtera, PT Artajasa Pembayaran Elektronis, PT Ayopop Teknologi Indonesia, PT Advance Intelligence Indonesia, dan PT ASLI Rancangan Indonesia. 

Lewat terbitnya perijinan tersebut, maka Allo Bank dapat melakukan pengembangan produk Uang Elektronik (UE) server base dan aplikasi Allo Apps berbasis iOS dan Android serta QRIS MPM sebagai issuer dengan sumber dana simpanan.


Sumber: Kontan



Bagikan :

Anda Mungkin Menyukai Ini :
Delta Dunia (DOID) Ungkap Rugi Bersih hingga Rai ...

2024-12-20 08:10:23

Selengkapnya

Green Power (LABA) Rancang Rights Issue hingga D ...

2024-12-20 08:09:11

Selengkapnya

Waskita Beton (WSBP) Bidik Kenaikan Kontrak Baru ...

2024-12-20 08:08:02

Selengkapnya